Implementasi Literasi Digital Untuk Pengembangan IKM Di Kota Palu

Authors

  • Muh. Faisal Oksa. R Universitas Tadulako
  • Munawarah Universitas Tadulako
  • Risnawati Universitas Tadulako

DOI:

https://doi.org/10.59024/jumek.v1i2.81

Keywords:

Literasi Digital, IKM.

Abstract

Perkembangan Industri Kecil Menengah (IKM) merupakan salah satu sektor yang rentan terhadap dinamika perubahan serta memerlukan pendampingan dan proses pendidikan yang tepat untuk dapat bertahan dan berkembang. Pelaksanaan magang dengan progran kerja pendampingan IKM  dengan memberikan pemahaman tentang pentingnya litersi digital saat ini untuk dapat mengembangakan usaha untuk tujuan jangka Panjang dan tentunya jangkauan market yang lebih luas. Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini  memberikan pelatihan bagaimana melakukan pemasaran produk usaha dengan berbasis literasi digital diharapkan IKM mampu mengembangkan area pemasarannya sehingga dapat menghidupkan kembali bisnisnya secara bertahap. Tujuan kegiatan pendampingan IKM  ini adalah untuk mengetahui bagaimana IKM mampu memasarkan produknya secara luas lewat digital. Hasil kegiatan dari pelaksanaan pendampingan IKM  ini sangat bermanfaat, sebab memunculkan motivasi untuk meningkatkan pengembangan usaha yang semakin baik. Pelaku IKM menyadari peran penting komunikasi pemasaran melalui media sosial, yang saat ini dapat menjangkau pelanggan dengan lebih cepat. Peningkatan produksi dan perluasan pemasaran secara perlahan juga dapat ditingkatkan.

References

Anggraini, O. et al. (2019) Literasi Digital: Suatu Kemewahan Bagi UMKM Perikanan di Era Industri 4.0?

Berdesa. (2020). “Jenis Jenis UMKM yang Paling Banyak Dijalanidi Indonesia”, https://www.berdesa.com/jenis-jenis-umkm/, diakses pada 24 Juli 2022 pukul 06.00.

Djamaludin, D., Anwar, A., & Rukmana, O. (2016). Peningkatan kemampuan usaha kecil dan menengah di Wilayah Bandung Raya dalam pemanfaatan internet sebagai sarana pemasaran dan perluasan jangkauan pasar. Ethos: Jurnal Penelitian dan Pengabdian, 4(1), 125-130. https://doi.org/10.29313/ethos.v0i0.1682

Islami, Novita Nurul. (2021) ‘Penelitian Literasi Digital Pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Jember’.

Idah, Yusida Munsa, Muliasari Pinilih. (2019). Strategi Pengembangan Digitalisasi UMKM. http://jurnal.lppm.unsoed.ac.id/ojs/index.php/Prosiding/article/view/1212. Diakses pada 20 Oktober 2022 pukul 15.38.

Iryanti, R. (2017). Intervensi Program untuk Meningkatkan Produktivitas UMKM. Jakarta: Deputi Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/ Deputi Kepala Bappenas.

Laporan Analisis Daya Saing UMKM di Indonesia (2014). Jakarta: Kementrian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPPENAS), Desember 2014.

Liputan 6. (2022). “Akses Internet Kian Merata, Peluang Bisnis UMKM Terbuka Lebar”, https://www.liputan6.com/bisnis/read/4931377/akses-internet-kian-merata-peluang-bisnis- umkmterbuka-lebar, diakses pada 24 Juli 2022 pukul 05.30.

Laksamana brahmana, Zainal Arifin. (2021) analisis perbedaan penjualan melalui media online pada usaha mikro kecil dan menengah di kota palu. Jurnal ekonomi pembangunan vol. , No. Desember Tahun 2021, pp. 31 - 39.

Nu’man, A. H. (2015). Kebijakan Pengembangan Industri Kecil dan Menengah Sebagai Upaya untuk Menghadapi Era Perdagangan Bebas. Jurnal PKM Volume XXI No. 3 Juli – September 2005 : 388 – 41

Putra, P. (2022) ‘Menyelamatkan dan Potensi Penyelamatan Ekonomi Pasca Covid-19 : Adopsi Kebijakan Literasi Digital untuk Sektor UMKM’, 2(1), pp. 21–28.

Roosdhani, Mohamad Rifqy, Purwo Adi Wibowo, Anna Widiastuti. Analisis Tingkat Penggunaan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Pada Usaha Kecil Menengah Di Kab. Jepara. https://ejournal.unisnu.ac.id/JDEB/article/view/18. Diakses pada 20 Oktober 2022 pukul 14.41

Suci, Y. R. (2017). Perkembangan UMKM (Usaha mikro kecil dan menengah) di Indonesia. jurnal ilmiah cano ekonomos, 6(1), 51-58.

Downloads

Published

2023-03-31

How to Cite

Muh. Faisal Oksa. R, Munawarah, & Risnawati. (2023). Implementasi Literasi Digital Untuk Pengembangan IKM Di Kota Palu. Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Kreatif, 1(2), 154–165. https://doi.org/10.59024/jumek.v1i2.81

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.