Pengaruh Manfaat, Gaya Hidup Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Penggunaan Aplikasi Livin By Mandiri

Authors

  • Ramadhan Nabil Pradana Universitas Esa Unggul
  • Abdurrahman Universitas Esa Unggul

DOI:

https://doi.org/10.59024/jumek.v1i2.73

Keywords:

Manfaat, gaya hidup, kepercayaan dan keputusan penggunaan.

Abstract

Manfaat, gaya hidup dan kepercayaan mempunyai pengaruh yang dominan dalam proses pencapaian tujuan perusahaan dalam menggunakan aplikasi Livin by Mandiri. Berbagai upaya dalam peningkatan isi dalam aplikasi diharapkan dapat membuat aplikasi Livin by Mandiri mampu memberikan ketertarikan pengguna dalam menggunakan aplikasi ini. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel secara nonprobabilitas dengan cara purposive sampling. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh manfaat, gaya hidup dan kepercayaan dalam keputusan penggunaan aplikasi Livin by Mandiri. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner kepada 130 responden pengguna aplikasi Livin by Mandiri. Metode analisis yang dipergunakan pada penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS. Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner, oleh karena itu diperlukan adanya alat ukur untuk mengukur validitas dan reliabilitas.Data penelitian ini dianalisis menggunakan analisis regresi linear berganda. Dikatakan regersi linier berganda. Adapun Analisis deskriptif statistik ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran deskriptif mengenai responden dalam penelitian ini.

References

Adams, D.A., R. R. N. & P. A. T. (2012). Perceived usefulness, ease of use, and usage of information technology: a replication. MIS QUARTERLY, 16(2).

Akhnes Noviyanti, T. E. (2021). Pengaruh Persepsi Kemudahan, Kepercayaan dan Efektivitas terhadap Minat Menggunakan Financial Technology (Fintech) (Studi Kasus: UMKM di Kabupaten Bantul). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Finansial Indonesia, 4(2), 65–74.

Anggraini, T. R. (2022). PENGARUH GAYA HIDUP DAN BRAND AWARENESS TERHADAP MINAT BELI SERTA DAMPAKNYA PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK EMINA (Studi pada Mahasiswa Administrasi Bisnis Angkatan 2018-2019 Universitas Mulawarman). CAPITAL: Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, 5(2), 143. https://doi.org/10.25273/capital.v5i2.12020

anisa kurniasari kaumi. (2022). Intip Sederet Kelebihan Aplikasi Livin’ by Mandiri Berlogo Kuning. Financial. Bisnis. Com. https://finansial.bisnis.com/read/20220226/90/1505106/intip-sederet-kelebihan-aplikasi-livin-by-mandiri-berlogo-kuning

Ardhana, S., Putri, R., & Rahmawan, G. (2022). Pengaruh Kepercayaan, Word Of Mouth, Kualitas Produk dan Gaya Hidup terhadap Keputusan Pembelian Produk Kecantikan. Jurnal Ilmiah Edunomika, 06(02), 1–13. https://www.neliti.com/publications/463136/pengaruh-kepercayaan-word-of-mouth-kualitas-produk-dan-gaya-hidup-terhadap-keput

Blackwell,R.D.(2012).CONSUMER BEHAVIOUR. Cengage Learning.

Faisal Fadillah1, Dr.. Hartono, S.E., M. M. (2022). PENGARUH KEPERCAYAAN, MANFAAT, DAN KEMUDAHAN TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN PADA APLIKASI LINKAJA TELKOM JAKARTA. 2 (2), 277–285.

Fakhri, R. (2021). Metode Penelitian. 2021, 32–41.

Fathussyaadah, E., & Ratnasari, Y. (2019). Pengaruh Stres Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan di Koperasi Karya Usaha Mandiri Syariah Cabang Sukabumi. Jurnal Ekonomak, V(2), 16–35.

Genady, D. I. (2018). Pengaruh Kemudahan, Kemanfaatan, dan Promosi Uang Elektronik Terhadap Keputusan Penggunaan Uang Elektronik di Masyarakat (Issue 11140850000042).

Ghozali, I. (2018). Mathematical Statistics. Universitas Diponegoro.

Habibi, M. (2014). Pengaruh Dimensi Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Blackberry Di Purworejo. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 10(1), 1–10. http://ejournal.umpwr.ac.id/index.php/segmen/article/view/1265

Harrison McKnight, D., Choudhury, V., & Kacmar, C. (2002). The impact of initial consumer trust on intentions to transact with a web site: A trust building model. Journal of Strategic Information Systems. Journal of Strategic Information Systems. https://doi.org/10.1016/S0963-8687(02)00020-3

Himawati, D., & Firdaus, M. F. (2021). Pengaruh Word of Mouth dan Manfaat Terhadap Keputusan Menggunakan E-Wallet Dana Melalui Kepercayaan Pelanggan di Jabodetabek. INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis Dan Manajemen Indonesia, 4(3), 424–436. https://doi.org/10.31842/jurnalinobis.v4i3.194

Imron, I. (2019). Analisa Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Kuantitatif Pada CV. Meubele Berkah Tangerang. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 5(1), 19–28. https://doi.org/10.31294/ijse.v5i1.5861

Keller, K. dan. (2009). Manajemen Pemasaran. Erlangga.

Kemala Dewi Lubis, P., & Sitompul, B. (2022). Pengaruh Kemudahan, Keakuratan dan Manfaat Terhadap Keputusan Bertransaksi Menggunakan Uang Elektronik Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan. Liabilities (Jurnal Pendidikan Akuntansi), 5(1), 21–41. http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/LIAB/article/view/8463

Ningtyas, M. (20014a). Bab III - Metode Penelitian Metode Penelitian. Metode Penelitian, 2017, 32–41.

Ningtyas, M. (20014b). Bab III - Metode Penelitian Metode Penelitian. Metode Penelitian, 32–41.

Novitasari, R., & Supriyanto, S. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Penggunaan Ovo Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Jurnal Ekonomi Dan Pendidikan, 17(1), 28–36. https://doi.org/10.21831/jep.v17i1.33542

Nurrahman, I., & Utama, D. H. (2016). PENGARUH VARIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada pembeli smartphone Nokia series X di BEC Bandung). Journal of Business Management Education (JBME), 1(1), 56–65. https://doi.org/10.17509/jbme.v1i1.2278

PERMANA, B. S. (2018). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian di Warunk Gacoan Cabang Kediri. Simki-Economic, 02(02), 1–9.

Prihatini, D. N., & Hidayati, L. L. A. (2019). Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan, Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Penggunaan Transportasi. Prosiding 2nd Business and Economics Conference In Utilizing OfModern Technology, 505–517.

Prof. Dr. H. Mudjia Rahardjo, M. S. (2017). Desain Penelitian Studi Kasus. 1–15.

Putri, F. A., & Iriani, S. S. (2020). Pengaruh Kepercayaan dan Kemudahan terhadap Keputusan Pembelian Menggunakan Pinjaman Online Shopee PayLater. Jurnal Ilmu Manajemen, 8(3), 818. https://doi.org/10.26740/jim.v8n3.p818-828

Rodiah, S. R., & Melati, I. S. (2020). Pengaruh Kemudahan Penggunaan, Kemanfaatan, Risiko, dan Kepercayaan terhadap Minat Menggunakan E-wallet pada Generasi Milenial Kota Semarang. Journal of Economic Education and Entrepreneurship, 1(2), 66. https://doi.org/10.31331/jeee.v1i2.1293

Said, S., & Amiruddin, A. M. A. (2017). Literasi Keuangan Syariah di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam ( Studi Kasus UIN Alauddin Makasar ) Salmah Said dan Andi Muhammad Ali Amiruddin Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar Keywords : Literasi , Keuangan , Islam , Perguruan Tinggi , UIN Alaud. Al-Ulum, 17(1), 44–64. https://doi.org/10.9744/jmk.17.1.76

Sari, D. . (2018). Pengaruh Periklanan, Promosi Penjualan, Public Relation, Personal Selling, Direct Selling, dan Gaya Hidup (Life Style) terhadap Keputusan Pembelian Telkomsel Cash (T-Cash) (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekoomi dan Ilmu Sosial UIN SUSKA Riau). Skripsi, 738.

Sayekti, F., & Putarta, P. (2016). Penerapan Technology Acceptance Model (TAM) Dalam Pengujian Model Penerimaan Sistem Informasi Keuangan Daerah. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan| Journal of Theory and Applied Management, 9(3), 196–209. https://doi.org/10.20473/jmtt.v9i3.3075

Setyariningsih, E. (2019). PENGARUH GAYA HIDUP DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE (E-COMMERCE) LAZADA DI KOTA. Buletin Bisnis & Manajemen (BISMAN), 2(1), 1–19. http://www.scopus.com/inward/record.url?eid=2-s2.0-84865607390&partnerID=tZOtx3y1%0Ahttp://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=2LIMMD9FVXkC&oi=fnd&pg=PR5&dq=Principles+of+Digital+Image+Processing+fundamental+techniques&ots=HjrHeuS_

Sofiati, A. M., & Murniawaty, I. (2019). Pengaruh Lokasi Usaha, Pengalaman Usaha Dan Pengelolaan Pasar Terhadap Omzet Penjualan Pedagang Setelah Revitalisasi. Economic Educa-tion. Economic Education Analysis Journal, 8(2), 588–604. https://doi.org/10.15294/eeaj.v8i2.31490

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. PT.PUBLIFET.

Syahril, W. N., & Rikumahu, B. (2019). Penggunaan Technology Acceptance Model (Tam) Dalam Analisis Minat Perilaku Penggunaan E-Money Pada Mahasiswa Universitas Telkom. Jurnal Mitra Manajemen,3(2),201–214. https://doi.org/10.52160/ejmm.v3i2.201

Todd, W. W. C. and P. A. (1995). On the Use, Usefulness, and Ease of Use of Structural Equaiton Modeling in MIS Research. Management Information Systems Research Center, 9(5).

Wahyuni, R., & Irfani, H. (2019). Pengaruh Lifestyle, Percieved Ease of Use dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Pakaian Online. Psyche 165 Journal, 12(2), 165–173. https://doi.org/10.35134/jpsy165.v12i2.36

Widiyanti,W. (2020). Pengaruh Kemanfaatan, Kemudahan Penggunaan dan Promosi terhadap Keputusan Penggunaan E-Wallet OVO di Depok. Moneter - Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 7(1), 54–68. https://doi.org/10.31294/moneter.v7i1.7567

Downloads

Published

2023-03-25

How to Cite

Ramadhan Nabil Pradana, & Abdurrahman. (2023). Pengaruh Manfaat, Gaya Hidup Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Penggunaan Aplikasi Livin By Mandiri. Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Kreatif, 1(2), 46–60. https://doi.org/10.59024/jumek.v1i2.73